Cara mengkoneksikan Plurk dengan Facebook

Plurk adalah salah satu jejaring sosial yang memiliki banyak peminat di Indonesia, layaknya Twitter. Adapun cara untuk mengkoneksikan akun Plurk dengan Facebook adalah sebagai berikut.


  1. Masuk ke menu My Account di Plurk.
  2. Klik tab Plurk to other networks, pilih Facebook. Klik tombol Connect.
  3. Ikuti petunjuk dari Facebook selanjutnya. Klik Allow Offline Access dan Allow Status Updates from Plurk, jika ditanyakan.



Setelah terkoneksi, setiap plurks akan secara otomatis mengupdate status akun Facebook. Penambahan !FB pada akhir plurks, akan membuat plurks tersebut tidak akan muncul pada halaman Facebook. Selamat mencoba. :)

Plurk tidak akan memampangkan
setiap plurk yang diakhiri dengan
tanda !FB pada Facebook.
Klik Allow untuk memberikan
akses kepada Plurk.
Klik Allow untuk memberikan
akses kepada Plurk untuk mengubah
status Facebook.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

author
Erol Joudy
Freelance graphic designer, db-admin, WordPress addicted, Bayern München fans, Blogger.